Sayuran Terbaik Untuk Makanan Lovebird Kesayangan Anda

 Lovebird masih menjadi salah satu jenis burung yang banyak dipelihara oleh kicau mania. Meski popularitasnya sempat menurun, namun kini banyak orang kembali memelihara burung yang memiliki aneka warna cantik ini. Selain kicauannya yang merdu, harga burung ini pun relatif terjangkau.

Hal tersebut yang membuat banyak pecinta burung memilih lovebird sebagai burung peliharaannya. Merawat burung lovebird juga terbilang tak sulit, asalkan pemiliknya memiliki kesabaran dan mengenal karakteristik burung tersebut dengan baik. Pakan lovebird pun sangat mudah didapatkan karena banyak dijual di pasaran. Selain itu, para pemilik juga dapat memberikan jenis pakan lain untuk menambah nutrisinya, termasuk sayuran segar.


5 Sayuran Segar yang Cocok untuk Lovebird

Memelihara burung lovebird dapat membuat rumah semakin meriah dengan kicauannya. Sejumlah sayuran segar juga bisa ditambahkan agar peliharaan tersayang ini semakin sehat. Burung lovebird sekarang menjadi hewan yang sedang tren dimiliki, khususnya di kalangan bapak-bapak.

Sayuran Terbaik Untuk Makanan Lovebird Kesayangan Anda


Suara kicau yang khas dan warna bulunya yang cerah memang menjadi daya tariknya sendiri. Kicauannya membuat rumah semakin ramai dan bisa menghibur penghuninya. Harganya juga terjangkau dan mudah didapatkan. Terkecuali jika burung tersebut sudah beberapa kali menang kontes maka harganya akan meroket. Burung yang berasal dari Benua Afrika ini juga relatif mudah dipelihara.


Kita bisa membeli pakannya dengan mudah di toko perlengkapan hewan. Namun jika ingin menambah nutrisinya, bisa pula memberikan makanan tambahan berupa sayuran segar. 


Macam Sayuran Yang Oke Dikonsumsi Lovebird


Bagi pemula yang baru merawat lovebird, bisa menyimak penjelasan berikut tentang jenis sayuran yang oke atau aman untuk dijadikan pakan tambahan selain biji bijian.


Pertama, daun pepaya dikenal kaya dengan kandungan seperti vitamin A, vitamin B, protein, kalori, kalsium serta karbohidrat, membuat burung selalu dalam kondisi sehat.


Selain itu, seperti dilansir dari laman Kompas, Sabtu (23/10), pepaya juga mengandung karosida, berguna untuk mengobati cacingan penyebab burung lemas serta malas ngekek.


Kedua, jagung manis, memenuhi kebutuhan karbohidrat harian. Ketiga, taoge atau sayur cambah, bisa menjadi asupan penunjang imunitas burung.


Diketahui kaya akan mineral, vitamin, serta kalsium, dalam kadar tertentu dapat meningkatkan kesuburan indukan lovebird. Namun, perlu diingat, karena kandungan air cukup tinggi, berikan sesekali saja.


6 Makanan Burung Lovebird Terbaik, Biar Tetap Sehat dan Cepat Gacor


Tak hanya bermanfaat bagi tubuh manusia, buah juga bisa menjadi makanan lovebird terbaik. Ada beragam jenis buah yang baik dikonsumsi lovebird.


Di antaranya adalah buah apel, pisang, mangga, melon, anggur, kiwi, pepaya, dan belimbing. Masing-masing memiliki kandungan nutrisi dan manfaat yang berbeda.


Gandum utuh seperti flax seeds, oats, quinoa, dan lain-lain juga sangat baik jika dikonsumsi oleh burung lovebird.


Makanan-makanan tersebut mendatangkan banyak manfaat. Salah satunya untuk melindungi burung lovebird dari berbagai penyakit.


Sayuran hijau

Sayuran hijau memang selalu memberikan manfaat dan nutrisi terbaik untuk kesehatan, termasuk bagi burung lovebird.


8 Makanan Lovebird Murah dan Lengkap, Beri Pakan Terbaik agar Burung Tetap Sehat


Merdeka.com - Lovebird adalah jenis burung yang cerdas dan penyayang. Lovebird juga mudah dipelihara oleh pemula, meski tetap membutuhkan perhatian khusus. Jenis burung lovebird sebaiknya dipelihara berpasangan, karena lovebird mereka membutuhkan begitu banyak perhatian dan kasih sayang.


Lovebird adalah jenis burung beo kecil berukuran antara 5,1-6,7 inci (13-17 cm). Mereka memiliki paruh besar dan ekor yang berbentuk bulat atau persegi. Rata-rata masa hidup lovebird adalah antara 10-12 tahun dengan beberapa jenis yang bahkan bisa hidup lebih lama. Lovebird tertua yang pernah tercatat berumur 17 tahun, mengutip dari mspca.org.


Sayuran untuk Burung Lovebird


Ketika di pelihara, lovebird harus di berikan juga pakan dari sayur-sayuran, karena selain merupakan makanan yang disukainya, sayur-sayuran juga bagus untuk kesehatan dan hal lainnya sesuai dengan kebutuhannya.


Dalam memberikan makanan sayuran untuk lovebird memang tidak asal di berikan, perlu takaran yang tepat, sehingga pakan sayuran yang diberikan tersebut tidak berlebihan yang bisa menyebabkan manfaat dari sayuran tersebut tidak dirasakan oleh burung.


Banyak jenis sayuran yang bisa di berikan pada lovebird, seperti sawi putih, kangkung, pakcoy, bayam, daun gingseng, jagung dan sayuran lainnya yang sebentar lagi Kicaumania.net jelaskan di bawah ini.


Biar Gacor! Ini 7 Rekomendasi Sayuran untuk Lovebird


Beberapa tahun belakangan burung lovebird merupakan salah satu burung yang banyak digemari dan dijadikan peliharaan oleh masyarakat Tanah Air. Suara kicau yang khas dan warna bulunya yang cantik memang menjadi daya tarik sendiri dari burung satu ini.


Kendati demikian, sebagian orang masih belum paham bagaimana cara merawat burung lovebird dengan benar. Salah satu hal penting untuk diperhatikan ketika merawat lovebird adalah pakannya. 


Ternyata ada sayuran untuk lovebird biar bisa gacor. Sebab, makanan akan berpengaruh pada kesehatan burung lovebird.


Untuk makanannya sendiri sebenarnya kamu bisa membeli pakan yang ada di toko perlengkapan hewan. Akan tetapi, jika ingin menambah nutrisinya  bisa memberikan tambahan berupa sayuran segar.


Sayuran untuk Lovebird Ternak dan Lomba Agar Ngekek Panjang


Selain makanan pokok lovebird (seperti milet dan canary seed) sayuran untuk lovebird ngekek panjang tentu perlu diberikan (baca : makanan lovebird). Sayuran ini sebagai pengatur birahi (naik turun birahi) (baca : mengatasi lovebird over birahi), setiap jenis sayuran mempunyai manfaat yang berbeda bagi lovebird, nanti akan dijelaskan dibawah oke.


Pemberian sayuran pada lovebird ternak biasanya bertahap. Antara sebelum bertelur dan sesudah bertelur pemberian sayurannya berbeda. Jangan sampai lovebird mengalami birahi ketika sedang mengeram, karena bisa jadi telur lovebird gagal menetas


JENIS-JENIS SAYURAN YANG BANTU TINGKATKAN PERFORMA LOVEBIRD


Memiliki Lovebird yang prima serta kicauan indah sudah pasti menjadi idaman bagi para pecintanya, terlebih jika si Lovebird menjadi primadona. Namun untuk mendapatkan hal tersebut tidaklah terlepas dari bagaimana cara perawatan dan pemberian pakan oleh para kicau Mania sekalian.


Memberi pakan pada Lovebird merupakan salah satu perawatan yang harus diperhatikan, sebab jika salah pilih bisa saja hal itu dapat menurunkan performa si Lovebird. Untuk makanan sehari-hari kicau mania bisa menggunakan Milet, namun pemberian extra food seperti sayur-sayuran juga tidak kalah penting.


Selain pemeberian jenis pakan seperti yang disebutkan di atas, kebutuhan Vitamin juga tentu tidak kalah penting. Kini hadir NAGATA JUARAsuplemen/vitamin instan Burung yang diformulasikan dari bahan alami


Related Posts:

0 Response to "Sayuran Terbaik Untuk Makanan Lovebird Kesayangan Anda"